Turunan/diferensial :
Contoh :
Tentukan turunan dari persamaan di atas!
Jawab :
SOAL DAN PEMBAHASAN
Sebuah partikel bergerak dengan persamaan posisi terhadap waktu r(t) = 3t2 − 2t + 1, dengan t dalam sekon dan r dalam meter. Tentukan :
a. Kecepatan partikel saat t = 2 sekon
b. Kecepatan rata-rata partikel antara t = 0 sekon hingga t = 2 sekon
Penyelesaian :
a. Kecepatan sesaat
t = 2 s ---> v = 6 (2) - 2 = 10 m/s
b. Kecepatan rata-rata
kecepatan rata-ratanya adalah :
Jika vektor posisi suatu partikel yang bergerak dalam bidang x, y adalah
Jika vektor posisi suatu partikel yang bergerak dalam bidang
dengan r dalam meter dan t dalam sekon. Tentukan :
a. Besar posisi pada t = 2 s
b. Besar kecepatan pada t = 2 s
c. Besar percepatan pada t = 2 s
Penyelesaian :
a. Besar posisi
b. Besar kecepatan
Integral :
Contoh :
Selesaikan integral di bawah ini :
Jawab :
SOAL DAN PEMBAHASAN
Sebuah benda bergerak lurus dengan persamaan kecepatan :
m/s. Jika posisi benda mula-mula di pusat koordinat, maka tentukan perpindahan benda selama 3 sekon!
Penyelesaian :
Posisi benda :
Perpindahan benda pada t = 3 s :
Besar perpindahan benda :
m/s
Titik materi yang bergerak pada bidang XY mempunyai kecepatan yang berubah terhadap waktu menurut persamaan dan . Jika t dinyatakan dalam sekon, tentukan :
a. vektor kecepatan titik materi
b. besar dan arah kecepatan titik materi pada t = 2 s
c. besar dan arah kecepatan titik materi pada t = 5 s
d. vektor percepatan sesaat
e. besar vektor percepatan saat t = 2 s
f. vektor percepatan rata-rata titik meteri t = 2 s hingga t = 5 s
g. besar dan arah percepatan rata-rata titik materi dari t = 2 s hingga t = 5 s
h. vekfor posisi titik materi
i. besar perpindahan pada t = 2 s
Penyelesaian :
a. vektor kecepatan :
b. besar dan arah kecepatan pada t = 2 s
besar kecepatan :
arah kecepatan :
c. besar dan arah kecepatan pada t = 5 s
besar kecepatan :
arah kecepatan :
d. vektor percepatan sesaat
e. besar vektor percepatan
f. vektor percepatan rata-rata
g. besar vektor percepatan
arahnya :
h. vektor posisi
i. besar perpindahan (posisi) pada t = 2 s
Semoga Bermanfaat ...
Sukses Selalu & Selalu Istiqomah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar